Minggu, 20 Januari 2013
Minggu, Januari 20, 2013

Cara daftar Alexa Pagerank

Sama dengan google pagerank, alexa sudah menjadi sebuah parameter/indikator kepopuleran blog. Definisi alexa adalah sebuah peringkat yang diberikan oleh sebuah layanan yaitu www.alexa.com untuk website atau blog dengan berdasarkan traffic website/ blog tersebut. Di alexa pagerank semakin kecil nilai maka bisa dikatakan semakin baik/bagus itu website/blog. berbanding terbalik dengan google pagerank, semakin tinggi nilai yang diberikan maka semakin baik/bagus web/blog tersebut dan bahkan hingga bisa SEO Friendly.

Ada beberapa Tips untuk meningkatkan ranking alexa blog anda.
- Tingkatkan Traffic anda terlebih dahulu dengan konten yang berkualitas.
- Seting browser anda agar homepage-nya selalu meuju blog anda.

Pasang Alexa buttin di blog anda. Alexa akan menaikkan rank blog anda jika pengunjung blog anda banyak, nah dari mana alexaa mengetahuinya? Dari gadget button inilah yang nantinya akan menghitung jumlah pengunjung blog anda dan anda akan segera tahu.

Langsung saja bagaimana cara daftar Alexa pagerank

1. Masuk disini http://www.alexa.com/
2. Maka akan muncul jendela seperti dibawah ini, dan Klik create account.

3. setelah itu klik  Sign in dengan  Facebook, untuk mempermudah dalam pembuatan akun. 

Setelah itu akan muncul sebuah pop up dan anda akan masuk sebagai akun facebook. Setelah itu klik Dashboard
maka akan muncul halaman seperti dibawah ini dan klik  Get Started
4. Setelah itu anda akan melihat halaman seperti dibawah ini dan pilih yang free dan klik Sign Up
5. Kemudian anda akan diminta untuk memasukkan alamat blog/website anda. seperti gambar dibawah ini.
6. Setelah itu akan muncul halaman yang diminta anda untuk meng-claim blog anda terlebih dahulu. pilih yang option 2

 copy kode yang saya kurungi pada gambar di atas pilih nomor 1 atau 2 sama saja.
sebagai contoh saya copy yang nomor 2 kodenya adalah sebagai berikut;

<meta name="alexaVerifyID" content="AcTMdvmd2aGJ3BhWxqn7Ipo_5qY" />


Kemudian masuk ke akun blogger > Dasbor > Template > Edit HTML > Lanjutkan > Centang expland template widget.

cari kode <head> lalu masukkan kode tadi dibawahnya sehingga ;

<head>
<meta name="alexaVerifyID" content="AcTMdvmd2aGJ3BhWxqn7Ipo_5qY" />

atau bisa juga masukkan tepat di atasnya kode <b:skin><![CDATA[/*

Lalu Simpan Template 

Kembali ke Alexa  tadi Klik Verify My ID, tunggu sebentar, jika anda tadi sudah menyimpan meta tag klaim blog di alexa, maka akan muncul your site is succesfully claimed.  


Klik continue (di pojok kanan bawah)


Saatnya memasukkan nama blog, deskripsi blog, Pilih negara (bagian kanan) Boleh juga masukkan nama pemilik blog, alamat dll. Jika selesai Klik Save and Continue Skip. seperti dibawah ini



dan akan muncul sebuah tulisan kurang lebihnya seperti ini 
Congratulations! You have claimed productvie.blogspot.com.

dan Selesai
~Semoga Membantu~

Nb:
dan untuk mengenai pemasangan widget alexa, akan saya bahas selanjutnya



5 komentar: